Saturday, April 23, 2011

trick cara meringankan loading blog

sekarang kecepatan load blog sangat berpengaruh untuk traffik blog. Blog yang loadnya sangat berat akan sering ditinggalkan pengunjung , walaupun isi artikelnya bermanfaat . Untuk meringankan blog , kita dapat melakukan berbagai cara seperti memilih template yang minimalis serta mengurangi widget dan gambar yang kurang dibutuhkan.
Selain itu kita juga dapat menggunakan teknik gzip , dengan teknik gzip kecepatan akses blog kita akan bertambah sampai 80 % . Cara kerja dari gzip adalah gzip akan membuat archive dari blog kita dengan format gzip, jadinya ketika user mengakses blog kita , yang di download oleh browser bukan data data blog kita yang besar , tapi archive dari compressi dari seluruh data blog kita . Untuk membuat gzip di blog kita , pertama, backup dulu template kalian, terus kalian copy kode berikut
Code :
< ? p h p i f ( s u b s t r _ c o u n t ( $ _ S E R V E R [ ' H T T P _ A C C E P T _ E N C O D I N G ' ] , ' g z i p ' ) ) o b _ s t a r t ( " o b _ g z h a n d l e r " ) ; e l s e o b _ s t a r t ( ) ; ? >

atau kode ini Code :
< ? p h p o b _ s t a r t ( " o b _ g z h a n d l e r " ) ; ? >
Kemudian paste / letakkan kode tersebut di atas kode PHP Code :

Code : < ! D O C T Y P E h t m l P U B L I C " - / / W 3 C / / D T D X H T M L 1 . 0 S t r i c t / / E N " " h t t p : / / w w w . w 3 . o r g / T R / x h t m l 1

dipaling atas template blog dan di save setelah selesai, kalian dapat mencek blog kalian , apakah sudah lebih ringan

Comments :

0 comments to “trick cara meringankan loading blog”

Post a Comment

 

Copyright © 2009 by nazwa-555

Template by Blogger Templates | Powered by Blogger